Uncategorized

Satgas TMMD Kodim Palembang Olahraga Bersama Anak Lorong Jawi

PALEMBANG – Menjaga kebugaran tubuh, anak – anak Lorong Jawi bersama anggota Satgas TMMD Kodim 0418 Palembang melaksanakan olahrga bersama, Rabu (24/3/2021). 

 

Olahraga yang dilakukan bersama anak – anak ini suatu bentuk keakraban dan juga menjadi salah satu komunikasi sosial (Komsos) sebelum kembali  melaksanakan program TMMD ke 110 Kodim 0418. 

 

Meski olahraga ini dilakukan pagi hari, namun anak – anak Lorong Jawi begitu antusias dan bersemangat menikmati kegiatan tersebut.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button