Uncategorized
Lima Pejabat Sementara Akan dikukuhkan Malam ini
Palembang, The8news.com
Malam ini bertempat di Griya Agung Demang Lebar Daun, rencananya akan dilaksanakan pengukuhan pejabat Sementara kepala daerah di Kabupaten /Kota di Sumatera Selatan.
Hal tersebut di ketahui dari undangan yang tersebar untuk para pejabat ,Skpd, di lingkungan Pemerintah Privinsi Sumatera Selatan.
Undangan yang di tandatangani oleh Gubernur Sumsel H.Herman Deru tersebut menyebutkan ada lima pengukuhan pejabat sementara pengganti kepala daerah yang akan melaksakan pilkada serentak yaitu, Bupati Ogan ilir, Ogan Komering Ulu ,Ogan Komering Ulu Selatan,Musi Rawas, dan Musi Rawas Utara yang akan di laksanakan pada Sabtu, tanggal 26 september 2020 bertempat di Griya Agung pada pukul 19:00Wib hingga selesai.(ern)