Sumatera Barat
Trending

H.Irman Gusman ucapkan selamat dan sukses Musyda Terpadu ke 39 Muhammadiyah Padang Pariaman 

Ulakan Padang Pariaman

28 Mei 2023 The8news.com

H.Irman Gusman ucapkan selamat dan sukses Musyda Terpadu ke 39 Muhammadiyah Padang Pariaman

Acara di awali menyambut wakil bupati Padang Pariaman Rahmang dan suguhi dengan Tari Galombang dan mantan kadis Pendidikan ini di dampingi oleh ketua muhammadiyah Padang Pariaman Dr, fakhi Zaki MM beserta anggota lainya serta oleh Camat ulakan efinaldi dan tokoh masyarakat, niniak mamak serta bundo kanduang.

Dalam sambutannya Rahmang mengatakan bahwa musyda muhammadiyah harapan saya hendak berakhir aklamasi atau putusan Musyawarah

H. Irman gusman Dewan pakar PP muhammadiyah mengatakan ucapkan sukses kepada muhammadiyah Padang Pariaman yang melaksanakan musyda tentu dengan harapan tetap melayani serta membimbing umat.

Tampak juga hadir Anggota DPR RI Guspardi Gaus serta tamu undangan lainya.

Ketua panitia Ir, Nasran menyampaikan bahwa kegiatan berlangsung selama dua hari yakni dari tanggal 27-28 Mei 2023 tahun kami angkat Tema Memajukan Padang Pariaman, Mencerahkan Umat.

“Mohon doakan mudahan acara kami berjalan lancar dan sukses amin.

Terpisah Dasril mengatakan Panlih menjaring minta usulan 13 orang per cabang dan masuk usulan sebanyak 114 nama kepada dan mengembalikan berkas atau kesedian sebanyak 59 orang dan panlih melakukan Verifikasi kelengkapan administrasi serta yang mempunyai KTA,atau yang rangkap pengurus di partai politik kita evaluasi dari 39 tersisa yang memenuhi syarat,dari 39 nama di pilih kembali 13 nama yang memimpin muhammadiyah periode 2022-2027 Ucapnya dengan semangat

Anas pilihan

Related Articles

Back to top button